KURIKULUM BERBASIS KARAKTER PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA TERHADAP PENGEMBANGAN PERILAKU SISWA DI MTS NURUL HAQ SEMURUP

Kurikulum adalah acuan atau pedoman yang didesain dan diterapkan guru bersama siswa  dalam pembelajaran di kelas agar pembelajaran menjadi sistematis, terintegrated dan terorganisir dengan baik untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan dalam pembelajaran. Kurikulum berbasis karakter merupakan kur...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor principal: Usman Yahya
Formato: article
Lenguaje:EN
ID
Publicado: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Kerinci 2017
Materias:
L
Acceso en línea:https://doaj.org/article/172ab6f728f64dec9c39833144b51c3f
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Kurikulum adalah acuan atau pedoman yang didesain dan diterapkan guru bersama siswa  dalam pembelajaran di kelas agar pembelajaran menjadi sistematis, terintegrated dan terorganisir dengan baik untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan dalam pembelajaran. Kurikulum berbasis karakter merupakan kurikulum yang mempolakan dan memadukan antara aspek material konsep atau teori dengan nilai atau karakter terhadap perubahan perilaku siswa pada pembelajaran bahasa Indonesia. Perilaku siswa pada pembelajaran bahasa Indonesia diharapkan dapat tumbuh dan berkembang  baik secara kuantiti maupun kualiti. Siswa memiliki pengetahuan, pemahaman, keyakinan dan dapat melakukan dalam tindakan nyata  dengan kebajikan.