Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendampingan peningkatan pengetahuannkonservasi sumber daya ikankepada perempuan di Kecamatan Mamgarabombang Kabupaten Takalar. Penelitian ini dilaksanakan di lima (5) desa pesisir di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar. Adapun populasi yang ditetapka...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autores principales: Herman Pelani, Y. Yulia, Baso Madiong
Formato: article
Lenguaje:ID
Publicado: Universitas Negeri Makassar 2019
Materias:
Acceso en línea:https://doaj.org/article/1ae093baed604ab7972390d53c722a24
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
id oai:doaj.org-article:1ae093baed604ab7972390d53c722a24
record_format dspace
spelling oai:doaj.org-article:1ae093baed604ab7972390d53c722a242021-12-02T01:14:41ZPendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar2086-67552579-568610.35580/sainsmat82107142019https://doaj.org/article/1ae093baed604ab7972390d53c722a242019-10-01T00:00:00Zhttps://ojs.unm.ac.id/sainsmat/article/view/10714https://doaj.org/toc/2086-6755https://doaj.org/toc/2579-5686Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendampingan peningkatan pengetahuannkonservasi sumber daya ikankepada perempuan di Kecamatan Mamgarabombang Kabupaten Takalar. Penelitian ini dilaksanakan di lima (5) desa pesisir di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar. Adapun populasi yang ditetapkan adalah keseluruhan perempuan yang bertempat tinggal di pesisir pantai. Peneliti menarik sampel untuk responden adalah 100 orang perempuan. dengan menggunakan model teknik random sederhana (Simple random sampling) Untuk penentuan sampel terhadap informan yang akan diwawancarai digunakan teknik pengambilan purposive sampling. Adapun teknik yang digunakan dalam pengumpulan data dari lokasi penelitian adalah wawancara dan Angket Analisis data  menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif yang diprosentasekan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kurangnya pengetahuan perempuan tentang konservasi sumber daya ikan di Kecamatan Mangarabombang mmpengaruhi kesadaran perempuan dalam konservasi sumber daya ikan. Kesadaran perempuan secara penuh akan hak dan kewajiban sebagai bagian yang mendapatkan mamfaat dari sumber daya ikan. Terbatasnya anggaran pemerintah menyebabkan program penyuluhan atau sosialisai tentang konservasi sumber daya ikan dikalangan masyarakat merupakan salah satu kendala. Disamping itu, tenaga penyuluh lapangan khusus yang menguasai konservasi sumber daya ikan sangat kurang. Sehingga diharapkan melalui sosialisasi khususnya terhadap perempuan pesisir dapat membawa mamfaat mengenai cara pengelolaan konservasi sumber daya ikan yang benar, karena dengan melakukan konservasi akan memberikan perlindungan, pemanfaatan dan pelesatarian sumber daya guna ketersediaan atau kekerlanjutan sumber daya ikan untuk generasi yang akan datang. Untuk mendukung kegiatan perempuan dalam konservasi sumber daya ikan akan dibentuk Kelompok Perempuan Pengelola Konservasi Sumber Daya Ikan (KP2SDI) guna peningkatan pengetahuan dan pemberdayaan perempuan mengenai konservasi sumber daya ikan.Herman PelaniY. YuliaBaso MadiongUniversitas Negeri MakassararticleEducation (General)L7-991Science (General)Q1-390IDSainsmat, Vol 8, Iss 2, Pp 1-18 (2019)
institution DOAJ
collection DOAJ
language ID
topic Education (General)
L7-991
Science (General)
Q1-390
spellingShingle Education (General)
L7-991
Science (General)
Q1-390
Herman Pelani
Y. Yulia
Baso Madiong
Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar
description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendampingan peningkatan pengetahuannkonservasi sumber daya ikankepada perempuan di Kecamatan Mamgarabombang Kabupaten Takalar. Penelitian ini dilaksanakan di lima (5) desa pesisir di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar. Adapun populasi yang ditetapkan adalah keseluruhan perempuan yang bertempat tinggal di pesisir pantai. Peneliti menarik sampel untuk responden adalah 100 orang perempuan. dengan menggunakan model teknik random sederhana (Simple random sampling) Untuk penentuan sampel terhadap informan yang akan diwawancarai digunakan teknik pengambilan purposive sampling. Adapun teknik yang digunakan dalam pengumpulan data dari lokasi penelitian adalah wawancara dan Angket Analisis data  menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif yang diprosentasekan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kurangnya pengetahuan perempuan tentang konservasi sumber daya ikan di Kecamatan Mangarabombang mmpengaruhi kesadaran perempuan dalam konservasi sumber daya ikan. Kesadaran perempuan secara penuh akan hak dan kewajiban sebagai bagian yang mendapatkan mamfaat dari sumber daya ikan. Terbatasnya anggaran pemerintah menyebabkan program penyuluhan atau sosialisai tentang konservasi sumber daya ikan dikalangan masyarakat merupakan salah satu kendala. Disamping itu, tenaga penyuluh lapangan khusus yang menguasai konservasi sumber daya ikan sangat kurang. Sehingga diharapkan melalui sosialisasi khususnya terhadap perempuan pesisir dapat membawa mamfaat mengenai cara pengelolaan konservasi sumber daya ikan yang benar, karena dengan melakukan konservasi akan memberikan perlindungan, pemanfaatan dan pelesatarian sumber daya guna ketersediaan atau kekerlanjutan sumber daya ikan untuk generasi yang akan datang. Untuk mendukung kegiatan perempuan dalam konservasi sumber daya ikan akan dibentuk Kelompok Perempuan Pengelola Konservasi Sumber Daya Ikan (KP2SDI) guna peningkatan pengetahuan dan pemberdayaan perempuan mengenai konservasi sumber daya ikan.
format article
author Herman Pelani
Y. Yulia
Baso Madiong
author_facet Herman Pelani
Y. Yulia
Baso Madiong
author_sort Herman Pelani
title Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar
title_short Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar
title_full Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar
title_fullStr Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar
title_full_unstemmed Pendampingan Peningkatan Pengetahuan Konservasi Sumber Daya Ikan kepada Perempuan di Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar
title_sort pendampingan peningkatan pengetahuan konservasi sumber daya ikan kepada perempuan di kecamatan mangarabombang kabupaten takalar
publisher Universitas Negeri Makassar
publishDate 2019
url https://doaj.org/article/1ae093baed604ab7972390d53c722a24
work_keys_str_mv AT hermanpelani pendampinganpeningkatanpengetahuankonservasisumberdayaikankepadaperempuandikecamatanmangarabombangkabupatentakalar
AT yyulia pendampinganpeningkatanpengetahuankonservasisumberdayaikankepadaperempuandikecamatanmangarabombangkabupatentakalar
AT basomadiong pendampinganpeningkatanpengetahuankonservasisumberdayaikankepadaperempuandikecamatanmangarabombangkabupatentakalar
_version_ 1718403183403859968