Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android

Pemupukan merupakan salah satu syarat pemeliharaan tanaman termasuk pada tanaman kelapa sawit yang selama ini menjadi penghasil bahan baku utama untuk produksi minyak sawit. Namun sering terjadi persoalan-persoalan yang dialami para petani saat proses pemupukan seperti jenis pupuk yang tidak tepat d...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autores principales: Fitri Ayu, Ari Mustofa
Formato: article
Lenguaje:EN
Publicado: UIR Press 2020
Materias:
saw
spk
Acceso en línea:https://doaj.org/article/2b72f473059b4041ac3942deaa34c6da
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
id oai:doaj.org-article:2b72f473059b4041ac3942deaa34c6da
record_format dspace
spelling oai:doaj.org-article:2b72f473059b4041ac3942deaa34c6da2021-11-04T09:52:53ZPerancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android2528-40612528-405310.25299/itjrd.2021.vol5(2).5496https://doaj.org/article/2b72f473059b4041ac3942deaa34c6da2020-11-01T00:00:00Zhttps://journal.uir.ac.id/index.php/ITJRD/article/view/5496https://doaj.org/toc/2528-4061https://doaj.org/toc/2528-4053Pemupukan merupakan salah satu syarat pemeliharaan tanaman termasuk pada tanaman kelapa sawit yang selama ini menjadi penghasil bahan baku utama untuk produksi minyak sawit. Namun sering terjadi persoalan-persoalan yang dialami para petani saat proses pemupukan seperti jenis pupuk yang tidak tepat dan dosis pupuk yang tidak sesuai dengan kebutuhan dilapangan sehingga para petani mendapatkan hasil panen yang tidak sebanding dengan jumlah biaya yang telah dikeluarkan untuk penggunaan pupuk. untuk mengatasi persoalan mengenai penentuan jumlah dosis pupuk diterapkan metode simple additive weightig (SAW) yang diimplementasikan dalam sistem pengambilan keputusan dalam menentukan dosis pemupukan pada tanaman kelapa sawit dengan menggunakan pupuk organik cair (POC) NASA. Proses pengolahan data yang telah didapat dari hasil pengujian sampel laboratorium oleh asosiasi Sawitku Masa Depanku (SAMADE) dianalisa dengan metode SAW untuk menentukan alternatif terbaik yang akan dijadikan sebagai acuan pada proses perhitungan terhadap rekomendasi dosis pupuk dengan cara membandingkan hasil konversi nilai setiap kriteria pada alternatif terpilih. Dari penelitian yang dilakukan dan telah diimplementasikan kedalam aplikasi yang dibangun berbasis android dapat memberikan hasil berupa rekomendasi jumlah dosis pupuk POC NASA terhadap tanaman kelapa sawit.Fitri AyuAri MustofaUIR Pressarticleandroidkelapa sawitpemupukansawspkComputer softwareQA76.75-76.765Information technologyT58.5-58.64Computer engineering. Computer hardwareTK7885-7895ENIT Journal Research and Development, Vol 5, Iss 2, Pp 147-157 (2020)
institution DOAJ
collection DOAJ
language EN
topic android
kelapa sawit
pemupukan
saw
spk
Computer software
QA76.75-76.765
Information technology
T58.5-58.64
Computer engineering. Computer hardware
TK7885-7895
spellingShingle android
kelapa sawit
pemupukan
saw
spk
Computer software
QA76.75-76.765
Information technology
T58.5-58.64
Computer engineering. Computer hardware
TK7885-7895
Fitri Ayu
Ari Mustofa
Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android
description Pemupukan merupakan salah satu syarat pemeliharaan tanaman termasuk pada tanaman kelapa sawit yang selama ini menjadi penghasil bahan baku utama untuk produksi minyak sawit. Namun sering terjadi persoalan-persoalan yang dialami para petani saat proses pemupukan seperti jenis pupuk yang tidak tepat dan dosis pupuk yang tidak sesuai dengan kebutuhan dilapangan sehingga para petani mendapatkan hasil panen yang tidak sebanding dengan jumlah biaya yang telah dikeluarkan untuk penggunaan pupuk. untuk mengatasi persoalan mengenai penentuan jumlah dosis pupuk diterapkan metode simple additive weightig (SAW) yang diimplementasikan dalam sistem pengambilan keputusan dalam menentukan dosis pemupukan pada tanaman kelapa sawit dengan menggunakan pupuk organik cair (POC) NASA. Proses pengolahan data yang telah didapat dari hasil pengujian sampel laboratorium oleh asosiasi Sawitku Masa Depanku (SAMADE) dianalisa dengan metode SAW untuk menentukan alternatif terbaik yang akan dijadikan sebagai acuan pada proses perhitungan terhadap rekomendasi dosis pupuk dengan cara membandingkan hasil konversi nilai setiap kriteria pada alternatif terpilih. Dari penelitian yang dilakukan dan telah diimplementasikan kedalam aplikasi yang dibangun berbasis android dapat memberikan hasil berupa rekomendasi jumlah dosis pupuk POC NASA terhadap tanaman kelapa sawit.
format article
author Fitri Ayu
Ari Mustofa
author_facet Fitri Ayu
Ari Mustofa
author_sort Fitri Ayu
title Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android
title_short Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android
title_full Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android
title_fullStr Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android
title_full_unstemmed Perancangan Aplikasi Penentuan Dosis Pemupukan Kelapa Sawit Menggunakan Metode SAW Berbasis Android
title_sort perancangan aplikasi penentuan dosis pemupukan kelapa sawit menggunakan metode saw berbasis android
publisher UIR Press
publishDate 2020
url https://doaj.org/article/2b72f473059b4041ac3942deaa34c6da
work_keys_str_mv AT fitriayu perancanganaplikasipenentuandosispemupukankelapasawitmenggunakanmetodesawberbasisandroid
AT arimustofa perancanganaplikasipenentuandosispemupukankelapasawitmenggunakanmetodesawberbasisandroid
_version_ 1718444889493995520