Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik

Pendidikan bagi peserta didik telah memasuki paradigma baru di masa pandemi COVID-19 pada lima bulan terakhir. Kebijakan yang ditempuh pemerintah dengan menetapkan merdeka belajar menjadi era baru dalam dunia pendidikan. Peserta didik pada satuan tingkat pendidikan dasar hingga pendidikan tinggi pe...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autores principales: Nanda Alfan Kurniawan, Randi Saputra, Ummu Aiman, Alfaiz Alfaiz, Dita Kurnia Sari
Formato: article
Lenguaje:EN
ID
Publicado: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Kerinci 2020
Materias:
L
Acceso en línea:https://doaj.org/article/34814cfc564b498bb0dda9c1eb84ee53
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
id oai:doaj.org-article:34814cfc564b498bb0dda9c1eb84ee53
record_format dspace
spelling oai:doaj.org-article:34814cfc564b498bb0dda9c1eb84ee532021-12-02T17:13:04ZUrgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik10.32939/tarbawi.v16i01.5761858-10802615-6547https://doaj.org/article/34814cfc564b498bb0dda9c1eb84ee532020-07-01T00:00:00Zhttps://ejournal.iainkerinci.ac.id/index.php/tarbawi/article/view/576https://doaj.org/toc/1858-1080https://doaj.org/toc/2615-6547 Pendidikan bagi peserta didik telah memasuki paradigma baru di masa pandemi COVID-19 pada lima bulan terakhir. Kebijakan yang ditempuh pemerintah dengan menetapkan merdeka belajar menjadi era baru dalam dunia pendidikan. Peserta didik pada satuan tingkat pendidikan dasar hingga pendidikan tinggi perlu menyesuaikan diri dengan situasi baru dalam proses belajar era merdeka belajar masa kini. Situasi pandemi COVID-19 mengajak pendidikan untuk melakukan aktivitas belajar dan pembelajaran secara tidak langsung melalui media berbasis online dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi informasi hasil revolusi industri 4.0. Pendidikan melalui media berbasis online memberikan peluang bagi peserta didik untuk berkembang secara mandiri dengan pembinaan dan bimbingan dari para pendidik dan tenaga kependidikan pada tingkat dasar hingga pendidikan tinggi. Peserta didik membutuhkan bentuk pendidikan yang tepat agar mampu menyesuaikan kondisi pribadi dengan kompetensi yang dibutuhkan dalam pendidikan era merdeka belajar. Pendidikan berpikir kritis menjadi salah satu alternatif bagi peserta didik untuk membekali aspek fisik dan psikis agar mampu menyesuaikan diri dalam pendidikan di era medeka belajar. Tujuan penelitian ini adalah memberikan gambaran deskriptif mengenai pentingnya pendidikan berpikir kritis bagi peserta didik di era merdeka belajar. metode penelitian ini menggunakan studi pustaka. sumber data adalah artikel penelitian dan buku-buku yang relevan dengan tujuan penelitian. Teknik analisis data menggunakan analisis isi (conten analys) dan instrumen penelitian berupa chek list sumber data penelitian yang di butuhkan. hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan berpikir kritis bagi peserta didik menjadi kebutuhan penting di era merdeka belajar. sehingga pendidik dan tenaga kependidikan perlu menyediakan fasilitas dalam menyediakan pendidikan berpikir kritis bagi peserta didik. Nanda Alfan KurniawanRandi SaputraUmmu AimanAlfaiz AlfaizDita Kurnia SariFakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN KerinciarticleCritical ThinkingMerdeka BelajarEducationLENIDTarbawi, Vol 16, Iss 1 (2020)
institution DOAJ
collection DOAJ
language EN
ID
topic Critical Thinking
Merdeka Belajar
Education
L
spellingShingle Critical Thinking
Merdeka Belajar
Education
L
Nanda Alfan Kurniawan
Randi Saputra
Ummu Aiman
Alfaiz Alfaiz
Dita Kurnia Sari
Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik
description Pendidikan bagi peserta didik telah memasuki paradigma baru di masa pandemi COVID-19 pada lima bulan terakhir. Kebijakan yang ditempuh pemerintah dengan menetapkan merdeka belajar menjadi era baru dalam dunia pendidikan. Peserta didik pada satuan tingkat pendidikan dasar hingga pendidikan tinggi perlu menyesuaikan diri dengan situasi baru dalam proses belajar era merdeka belajar masa kini. Situasi pandemi COVID-19 mengajak pendidikan untuk melakukan aktivitas belajar dan pembelajaran secara tidak langsung melalui media berbasis online dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi informasi hasil revolusi industri 4.0. Pendidikan melalui media berbasis online memberikan peluang bagi peserta didik untuk berkembang secara mandiri dengan pembinaan dan bimbingan dari para pendidik dan tenaga kependidikan pada tingkat dasar hingga pendidikan tinggi. Peserta didik membutuhkan bentuk pendidikan yang tepat agar mampu menyesuaikan kondisi pribadi dengan kompetensi yang dibutuhkan dalam pendidikan era merdeka belajar. Pendidikan berpikir kritis menjadi salah satu alternatif bagi peserta didik untuk membekali aspek fisik dan psikis agar mampu menyesuaikan diri dalam pendidikan di era medeka belajar. Tujuan penelitian ini adalah memberikan gambaran deskriptif mengenai pentingnya pendidikan berpikir kritis bagi peserta didik di era merdeka belajar. metode penelitian ini menggunakan studi pustaka. sumber data adalah artikel penelitian dan buku-buku yang relevan dengan tujuan penelitian. Teknik analisis data menggunakan analisis isi (conten analys) dan instrumen penelitian berupa chek list sumber data penelitian yang di butuhkan. hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan berpikir kritis bagi peserta didik menjadi kebutuhan penting di era merdeka belajar. sehingga pendidik dan tenaga kependidikan perlu menyediakan fasilitas dalam menyediakan pendidikan berpikir kritis bagi peserta didik.
format article
author Nanda Alfan Kurniawan
Randi Saputra
Ummu Aiman
Alfaiz Alfaiz
Dita Kurnia Sari
author_facet Nanda Alfan Kurniawan
Randi Saputra
Ummu Aiman
Alfaiz Alfaiz
Dita Kurnia Sari
author_sort Nanda Alfan Kurniawan
title Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik
title_short Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik
title_full Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik
title_fullStr Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik
title_full_unstemmed Urgensi Pendidikan Berpikir Kritis Era Merdeka Belajar bagi Peserta Didik
title_sort urgensi pendidikan berpikir kritis era merdeka belajar bagi peserta didik
publisher Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Kerinci
publishDate 2020
url https://doaj.org/article/34814cfc564b498bb0dda9c1eb84ee53
work_keys_str_mv AT nandaalfankurniawan urgensipendidikanberpikirkritiseramerdekabelajarbagipesertadidik
AT randisaputra urgensipendidikanberpikirkritiseramerdekabelajarbagipesertadidik
AT ummuaiman urgensipendidikanberpikirkritiseramerdekabelajarbagipesertadidik
AT alfaizalfaiz urgensipendidikanberpikirkritiseramerdekabelajarbagipesertadidik
AT ditakurniasari urgensipendidikanberpikirkritiseramerdekabelajarbagipesertadidik
_version_ 1718381369456852992