Analisis Tingkat Kepuasan Siswa terhadap Fasilitas Sekolah menggunakan Importance Performance Analysis

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kepuasan siswa pada tingkat sekolah terhadap manajemen dan fasilitas sekolah menggunakan importance performance analysis. Penelitian ini merupakan studi kasus. Penelitian ini merujuk ada peneitian-penelitian sebelumnya seperti yang dilakukan oeh...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autores principales: Muhammad Gazali, Ristu Haiban Hirzi, Hanifa Prahastami Pambayun
Formato: article
Lenguaje:EN
ID
Publicado: STKIP Singkawang 2021
Materias:
L
Acceso en línea:https://doaj.org/article/407d2a97624f45d3b790daa170a3c99d
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kepuasan siswa pada tingkat sekolah terhadap manajemen dan fasilitas sekolah menggunakan importance performance analysis. Penelitian ini merupakan studi kasus. Penelitian ini merujuk ada peneitian-penelitian sebelumnya seperti yang dilakukan oeh Boky Y , Sukandi P dan Wiwit namun pada penelitian kali ini dilaksanakan pada sekolah menengah atas sebagai usaha yang dilakukan program studi Statistik untuk memberikan kontribusi pada sekolah agar bisa mengevaluasi diri. Subjek penelitian ini terdiri dari 3 kelas atau sekitar 120 orang siswa. instrument yang digunakan untuk mengumpulkan data berupa angket yang telah divalidasi oleh beberapa ahli. Terdapat 73 butir instrument pernyataan yang memuat karakteristik dari kepuasan siswa terhadap manajemen dan fasiitas sekolah yang ada. Hasil penelitian ini adalah  Pelayanan dari sekolah SMAN 1 Sukamulia terhadap fasilitas ruang belajar telah mampu memenuhi 50.30% harapan siswa, dan masih perlu dilakukan perbaikan dan peningkatan sebesar 49.70% pada layanan lainnya.