EDITORIAL

Jurnal Teknosains terbit sebagai salah satu kepedulian dari Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada akan pentingnya media publikasi ilmiah bagi pengembangan ilmu pengetahuan. Suatu hasil atau karya ilmiah tidak akan ada manfaatnya bagi pengembangan ilmu pengetahuan apabila tidak dipublikasikan...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor principal: Widowati Siswomihardjo
Formato: article
Lenguaje:EN
ID
Publicado: Universitas Gadjah Mada 2020
Materias:
T
Q
Acceso en línea:https://doaj.org/article/44cb9b8984ed40839dea8b293a888059
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Jurnal Teknosains terbit sebagai salah satu kepedulian dari Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada akan pentingnya media publikasi ilmiah bagi pengembangan ilmu pengetahuan. Suatu hasil atau karya ilmiah tidak akan ada manfaatnya bagi pengembangan ilmu pengetahuan apabila tidak dipublikasikan secara luas. Pada penerbitan ini Jurnal Teknosains telah memilih delapan naskah yang dianggap dapat mewakili pengembangan ilmu-ilmu multidisipliner dengan dasar keilmuan bidang teknologi, agronomi, dan kesehatan. Mohon maaf apabila masih banyak kekurangan dalam penerbitan ini. Redaksi akan terus berbenah untuk meningkatkan kualitasnya. Partisipasi rekan-rekan sangat diharapkan untuk dapat berbagi pengetahuan dengan mengirimkan naskah ilmiahnya pada Jurnal Teknosains. Teriring ucapan terimakasih kepada semua pihak yang telah meluangkan waktu, tenaga, dan ilmu pengetahuan serta wawasan akademik.