PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar pengaruh harga, tren, dan religiusitas di masa Covid-19 terhadap minat beli pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, dengan jumlah sampel sebesar...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autores principales: Eka Sri Aprilliana, Nurul Wahdah, Muslimah Muslimah
Formato: article
Lenguaje:ID
Publicado: Institut Agama Islam Negeri Antasari 2021
Materias:
Acceso en línea:https://doaj.org/article/5c558345c1184a73a7df9238b9e279ac
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
id oai:doaj.org-article:5c558345c1184a73a7df9238b9e279ac
record_format dspace
spelling oai:doaj.org-article:5c558345c1184a73a7df9238b9e279ac2021-12-03T06:33:09ZPENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA1979-38042548-994110.18592/at-taradhi.v12i1.4554https://doaj.org/article/5c558345c1184a73a7df9238b9e279ac2021-06-01T00:00:00Zhttp://jurnal.uin-antasari.ac.id/index.php/taradhi/article/view/4554https://doaj.org/toc/1979-3804https://doaj.org/toc/2548-9941Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar pengaruh harga, tren, dan religiusitas di masa Covid-19 terhadap minat beli pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, dengan jumlah sampel sebesar 50 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu accidental sampling. Analisis data yang digunakan yaitu Analisis Regresi Liner Berganda dan uji hipotesis melalui Analisis Koefisien Determinan (R2), uji F (simultan) dan uji t (parsial). Hasil penelitian ini menemukan bahwa ada empat hal yang menjawab dari rumusan masalah, Pertama variabel harga (X1) di masa Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap variabel minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Kedua variabel tren (X2) di masa Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap variabel minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Ketiga variabel religiusitas (X3) di masa Covid-19 tidak berpengaruh secara signifikan terhadap variabel minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Keempat variabel harga (X1), tren (X2), dan religiusitas (X3) di masa Covid-19 berpengaruh secara bersama-sama tehadap minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya.Eka Sri AprillianaNurul WahdahMuslimah MuslimahInstitut Agama Islam Negeri AntasariarticleBusinessHF5001-6182Economics as a scienceHB71-74IDAt-Taradhi: Jurnal Studi Ekonomi, Vol 12, Iss 1, Pp 81-94 (2021)
institution DOAJ
collection DOAJ
language ID
topic Business
HF5001-6182
Economics as a science
HB71-74
spellingShingle Business
HF5001-6182
Economics as a science
HB71-74
Eka Sri Aprilliana
Nurul Wahdah
Muslimah Muslimah
PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA
description Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar pengaruh harga, tren, dan religiusitas di masa Covid-19 terhadap minat beli pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, dengan jumlah sampel sebesar 50 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu accidental sampling. Analisis data yang digunakan yaitu Analisis Regresi Liner Berganda dan uji hipotesis melalui Analisis Koefisien Determinan (R2), uji F (simultan) dan uji t (parsial). Hasil penelitian ini menemukan bahwa ada empat hal yang menjawab dari rumusan masalah, Pertama variabel harga (X1) di masa Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap variabel minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Kedua variabel tren (X2) di masa Covid-19 berpengaruh signifikan terhadap variabel minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Ketiga variabel religiusitas (X3) di masa Covid-19 tidak berpengaruh secara signifikan terhadap variabel minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya. Keempat variabel harga (X1), tren (X2), dan religiusitas (X3) di masa Covid-19 berpengaruh secara bersama-sama tehadap minat beli (Y) pakaian syar`i secara online pada mahasiswi IAIN Palangka Raya.
format article
author Eka Sri Aprilliana
Nurul Wahdah
Muslimah Muslimah
author_facet Eka Sri Aprilliana
Nurul Wahdah
Muslimah Muslimah
author_sort Eka Sri Aprilliana
title PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA
title_short PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA
title_full PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA
title_fullStr PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA
title_full_unstemmed PENGARUH HARGA, TREN, DAN RELIGIUSITAS DI MASA COVID-19 TERHADAP MINAT BELI PAKAIAN SYAR`I SECARA ONLINE PADA MAHASISWI IAIN PALANGKA RAYA
title_sort pengaruh harga, tren, dan religiusitas di masa covid-19 terhadap minat beli pakaian syar`i secara online pada mahasiswi iain palangka raya
publisher Institut Agama Islam Negeri Antasari
publishDate 2021
url https://doaj.org/article/5c558345c1184a73a7df9238b9e279ac
work_keys_str_mv AT ekasriaprilliana pengaruhhargatrendanreligiusitasdimasacovid19terhadapminatbelipakaiansyarisecaraonlinepadamahasiswiiainpalangkaraya
AT nurulwahdah pengaruhhargatrendanreligiusitasdimasacovid19terhadapminatbelipakaiansyarisecaraonlinepadamahasiswiiainpalangkaraya
AT muslimahmuslimah pengaruhhargatrendanreligiusitasdimasacovid19terhadapminatbelipakaiansyarisecaraonlinepadamahasiswiiainpalangkaraya
_version_ 1718373873671471104