Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV

Senyawa kurkumin telah dimanfaatkan dalam berbagai bidang, salah satunya dibidang fotovoltaik sebagai pemanen energi matahari yang akan dikonversi menjadi energi listrik. Keterbatasan dari senyawa ini adalah tidak stabil terhadap cahaya matahari karena adanya gugus keton dan gugus hidroksil. Kedua e...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autores principales: Annisa Lestari, Cepi Kurniawan, Yusuf Nugi Nugraha, Sutikno Sutikno
Formato: article
Lenguaje:EN
ID
Publicado: UIN Sunan Gunung Djati Bandung 2020
Materias:
Acceso en línea:https://doaj.org/article/921f7c8a830747f1a0b4787494970f13
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
id oai:doaj.org-article:921f7c8a830747f1a0b4787494970f13
record_format dspace
spelling oai:doaj.org-article:921f7c8a830747f1a0b4787494970f132021-11-11T04:40:36ZKajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV2407-18972407-192710.15575/ak.v7i2.9439https://doaj.org/article/921f7c8a830747f1a0b4787494970f132020-12-01T00:00:00Zhttps://journal.uinsgd.ac.id/index.php/ak/article/view/9439https://doaj.org/toc/2407-1897https://doaj.org/toc/2407-1927Senyawa kurkumin telah dimanfaatkan dalam berbagai bidang, salah satunya dibidang fotovoltaik sebagai pemanen energi matahari yang akan dikonversi menjadi energi listrik. Keterbatasan dari senyawa ini adalah tidak stabil terhadap cahaya matahari karena adanya gugus keton dan gugus hidroksil. Kedua elektron bebas pada gugus ini dapat berinteraksi dengan logam membentuk senyawa kompleks. Pada penelitian ini, pengaruh ion logam Cu2+ terhadap sistem kristal dan stabilitas dikaji. Kurkumin yang digunakan dalam penelitian ini adalah kurkumin komersial yang telah dipurifikasi. Kurkumin dalam pelarut methanol dilarutkan bersama CuSO4 dengan perbandingan mol 1:2. Setelah campuran di refluks kemudian diperoleh endapan dengan warna kuning tua. Endapan yang telah dikeringkan kemudian dikarakterisasi menggunakan spektrofotometer XRD, FT-IR, dan UV-Vis. Tidak banyak perubahan yang teramati pada pola difraksi sinar-X, IR maupun UV-Vis. Sedikit pergeseran teramati mengindikasikan interaksi antara kurkumin dengan Cu2+. Pengujian fotostabilitas dilakukan dengan melarutkan senyawa kurkumin dan Cu2+-kurkumin dalam dimetilsulfoksida (DMSO) dimasukan dalam ruang dengan sumber lampu UV 10 watt. Pengamatan dilakukan selama 10 hari dan diukur absorbansi maksimum setiap satu hari menggunakan spektrofotometer UV-Vis. Hasil analisis absorbansi menunjukkan terjadi pergeseran dan puncak baru pada senyawa kompleks pada panjang gelombang diatas 500 nm. Melalui perhitungan menggunakan orde 0, senyawa kurkumin dan Cu2+-kurkumin akan terdegradasi seluruhnya (absorbansi sama dengan 0) pada hari ke-16 dan ke-55.   Kata Kunci: Senyawa analog kurkumin; Cu2+-kurkumin; Fotostabilitas; tetapan laju degradasi.Annisa LestariCepi KurniawanYusuf Nugi NugrahaSutikno SutiknoUIN Sunan Gunung Djati Bandungarticlesenyawa analog kurkumincu(ii)-kurkuminfotostabilitastetapan laju degradasi.ChemistryQD1-999ENIDΑl-Kimiya: Jurnal Ilmu Kimia dan Terapan, Vol 7, Iss 2, Pp 55-61 (2020)
institution DOAJ
collection DOAJ
language EN
ID
topic senyawa analog kurkumin
cu(ii)-kurkumin
fotostabilitas
tetapan laju degradasi.
Chemistry
QD1-999
spellingShingle senyawa analog kurkumin
cu(ii)-kurkumin
fotostabilitas
tetapan laju degradasi.
Chemistry
QD1-999
Annisa Lestari
Cepi Kurniawan
Yusuf Nugi Nugraha
Sutikno Sutikno
Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV
description Senyawa kurkumin telah dimanfaatkan dalam berbagai bidang, salah satunya dibidang fotovoltaik sebagai pemanen energi matahari yang akan dikonversi menjadi energi listrik. Keterbatasan dari senyawa ini adalah tidak stabil terhadap cahaya matahari karena adanya gugus keton dan gugus hidroksil. Kedua elektron bebas pada gugus ini dapat berinteraksi dengan logam membentuk senyawa kompleks. Pada penelitian ini, pengaruh ion logam Cu2+ terhadap sistem kristal dan stabilitas dikaji. Kurkumin yang digunakan dalam penelitian ini adalah kurkumin komersial yang telah dipurifikasi. Kurkumin dalam pelarut methanol dilarutkan bersama CuSO4 dengan perbandingan mol 1:2. Setelah campuran di refluks kemudian diperoleh endapan dengan warna kuning tua. Endapan yang telah dikeringkan kemudian dikarakterisasi menggunakan spektrofotometer XRD, FT-IR, dan UV-Vis. Tidak banyak perubahan yang teramati pada pola difraksi sinar-X, IR maupun UV-Vis. Sedikit pergeseran teramati mengindikasikan interaksi antara kurkumin dengan Cu2+. Pengujian fotostabilitas dilakukan dengan melarutkan senyawa kurkumin dan Cu2+-kurkumin dalam dimetilsulfoksida (DMSO) dimasukan dalam ruang dengan sumber lampu UV 10 watt. Pengamatan dilakukan selama 10 hari dan diukur absorbansi maksimum setiap satu hari menggunakan spektrofotometer UV-Vis. Hasil analisis absorbansi menunjukkan terjadi pergeseran dan puncak baru pada senyawa kompleks pada panjang gelombang diatas 500 nm. Melalui perhitungan menggunakan orde 0, senyawa kurkumin dan Cu2+-kurkumin akan terdegradasi seluruhnya (absorbansi sama dengan 0) pada hari ke-16 dan ke-55.   Kata Kunci: Senyawa analog kurkumin; Cu2+-kurkumin; Fotostabilitas; tetapan laju degradasi.
format article
author Annisa Lestari
Cepi Kurniawan
Yusuf Nugi Nugraha
Sutikno Sutikno
author_facet Annisa Lestari
Cepi Kurniawan
Yusuf Nugi Nugraha
Sutikno Sutikno
author_sort Annisa Lestari
title Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV
title_short Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV
title_full Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV
title_fullStr Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV
title_full_unstemmed Kajian Fotostabilitas Senyawa Kurkumin dengan Penambahan Ion Logam Cu2+ Pada Irradiasi Sinar UV
title_sort kajian fotostabilitas senyawa kurkumin dengan penambahan ion logam cu2+ pada irradiasi sinar uv
publisher UIN Sunan Gunung Djati Bandung
publishDate 2020
url https://doaj.org/article/921f7c8a830747f1a0b4787494970f13
work_keys_str_mv AT annisalestari kajianfotostabilitassenyawakurkumindenganpenambahanionlogamcu2padairradiasisinaruv
AT cepikurniawan kajianfotostabilitassenyawakurkumindenganpenambahanionlogamcu2padairradiasisinaruv
AT yusufnuginugraha kajianfotostabilitassenyawakurkumindenganpenambahanionlogamcu2padairradiasisinaruv
AT sutiknosutikno kajianfotostabilitassenyawakurkumindenganpenambahanionlogamcu2padairradiasisinaruv
_version_ 1718439605217263616