Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru
Pra penelitian menunjukkan keaktifan belajar siswa masih cukup, juga kemampuan guru masih cukup, tidak mencapai standar minimal 62,5% minimal kategori baik, hasil belajar tema tumbuhan sumber kehidupan masih kurang dengan rerata 65,33, belum mencapai standar minimal KKM 70 atau minimal kategori cuk...
Guardado en:
Autor principal: | |
---|---|
Formato: | article |
Lenguaje: | EN ID |
Publicado: |
Universitas Cokroaminoto Palopo
2020
|
Materias: | |
Acceso en línea: | https://doaj.org/article/b6182ec8838e47f98f0bfb0dfac1c8a7 |
Etiquetas: |
Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
|
id |
oai:doaj.org-article:b6182ec8838e47f98f0bfb0dfac1c8a7 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
oai:doaj.org-article:b6182ec8838e47f98f0bfb0dfac1c8a72021-12-03T00:49:42ZMeningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru2654-6477https://doaj.org/article/b6182ec8838e47f98f0bfb0dfac1c8a72020-12-01T00:00:00Zhttps://e-journal.my.id/jsgp/article/view/358https://doaj.org/toc/2654-6477 Pra penelitian menunjukkan keaktifan belajar siswa masih cukup, juga kemampuan guru masih cukup, tidak mencapai standar minimal 62,5% minimal kategori baik, hasil belajar tema tumbuhan sumber kehidupan masih kurang dengan rerata 65,33, belum mencapai standar minimal KKM 70 atau minimal kategori cukup, siswa tuntas belajar klasikal 3 orang dengan 50% dari total 6 orang siswa ikut tes, belum mencapai standar klasikal minimal 66,67%. (Juderiah, 2017). Penerapan model pembelajaran Group Investigation dengan tujuan meningkatkan hasil belajar tumbuhan sumber kehidupan siswa kelas VI SD Negeri Ralla 1 kabupaten Barru. Penelitian tindakan kelas ini, prosedurnya didesain dalam menyesuaikan model Kurt Lewin, yaitu a) perencanaan (planning), b) tindakan (acting), pengamatan (observing), dan d) refleksi (reflecting). Pelaksanaan tindakan dalam 1 siklus ada 3 kali pertemuan pembelajaran, yaitu 3 kali pertemuan untuk pemberian tindakan kemudian diberikan tes akhir siklus, sesuai skenario tindakan yang telah dirancang untuk siswa. Siswa kelas VI SD Ralla 1 yang berjumlah 6 orang siswa, yaitu 1 orang perempuan dan 5 orang laki-laki. Data kualitatif dikumpul melalui lembar observasi aktivitas belajar siswa dan kemampuan guru, sedang data kuantitatif dikumpul melalui tes hasil belajar tiap akhir siklus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Hasil belajar siswa terjadi perubahan secara positif dengan peningkatan kualitas rerata selisih 7,83% dan meningkat kategori kategori cukup siklus 3 skor rerata 77,00 dari kurang siklus 2 skor rerata 69,17. (2) Kemampuan guru terjadi peningkatan selisih 14,82% dari siklus 2 persentase skor 65,74% kategori baik ke siklus 3 persentase skor 80,56% kategori baik. (3) Aktifitas belajar siswa terjadi peningkatan selisih 20,06% dari siklus 2 persentase skor 55,40% ke siklus 3 persentase skor 75,46%. Disarankan: Meningkatnya hasil belajar tema tumbuhan sumber kehidupan, perubahan kemampuan guru dan aktifitas belajar siswa, supaya dijadikan motivasi peserta didik dalam pelaksanaan pembelajaran selanjutnya. Juderiah JuderiahUniversitas Cokroaminoto Palopoarticlehasil belajartumbuhan sumber kehidupanGroup InvestigationEducationLTheory and practice of educationLB5-3640ENIDJurnal Studi Guru dan Pembelajaran, Vol 3, Iss 3 (2020) |
institution |
DOAJ |
collection |
DOAJ |
language |
EN ID |
topic |
hasil belajar tumbuhan sumber kehidupan Group Investigation Education L Theory and practice of education LB5-3640 |
spellingShingle |
hasil belajar tumbuhan sumber kehidupan Group Investigation Education L Theory and practice of education LB5-3640 Juderiah Juderiah Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru |
description |
Pra penelitian menunjukkan keaktifan belajar siswa masih cukup, juga kemampuan guru masih cukup, tidak mencapai standar minimal 62,5% minimal kategori baik, hasil belajar tema tumbuhan sumber kehidupan masih kurang dengan rerata 65,33, belum mencapai standar minimal KKM 70 atau minimal kategori cukup, siswa tuntas belajar klasikal 3 orang dengan 50% dari total 6 orang siswa ikut tes, belum mencapai standar klasikal minimal 66,67%. (Juderiah, 2017). Penerapan model pembelajaran Group Investigation dengan tujuan meningkatkan hasil belajar tumbuhan sumber kehidupan siswa kelas VI SD Negeri Ralla 1 kabupaten Barru. Penelitian tindakan kelas ini, prosedurnya didesain dalam menyesuaikan model Kurt Lewin, yaitu a) perencanaan (planning), b) tindakan (acting), pengamatan (observing), dan d) refleksi (reflecting). Pelaksanaan tindakan dalam 1 siklus ada 3 kali pertemuan pembelajaran, yaitu 3 kali pertemuan untuk pemberian tindakan kemudian diberikan tes akhir siklus, sesuai skenario tindakan yang telah dirancang untuk siswa. Siswa kelas VI SD Ralla 1 yang berjumlah 6 orang siswa, yaitu 1 orang perempuan dan 5 orang laki-laki. Data kualitatif dikumpul melalui lembar observasi aktivitas belajar siswa dan kemampuan guru, sedang data kuantitatif dikumpul melalui tes hasil belajar tiap akhir siklus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Hasil belajar siswa terjadi perubahan secara positif dengan peningkatan kualitas rerata selisih 7,83% dan meningkat kategori kategori cukup siklus 3 skor rerata 77,00 dari kurang siklus 2 skor rerata 69,17. (2) Kemampuan guru terjadi peningkatan selisih 14,82% dari siklus 2 persentase skor 65,74% kategori baik ke siklus 3 persentase skor 80,56% kategori baik. (3) Aktifitas belajar siswa terjadi peningkatan selisih 20,06% dari siklus 2 persentase skor 55,40% ke siklus 3 persentase skor 75,46%. Disarankan: Meningkatnya hasil belajar tema tumbuhan sumber kehidupan, perubahan kemampuan guru dan aktifitas belajar siswa, supaya dijadikan motivasi peserta didik dalam pelaksanaan pembelajaran selanjutnya.
|
format |
article |
author |
Juderiah Juderiah |
author_facet |
Juderiah Juderiah |
author_sort |
Juderiah Juderiah |
title |
Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru |
title_short |
Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru |
title_full |
Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru |
title_fullStr |
Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru |
title_full_unstemmed |
Meningkatkan Hasil Belajar Tema Tumbuhan Sumber Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Group Investigation Siswa Kelas VI SD Negeri Ralla 1 Kabupaten Barru |
title_sort |
meningkatkan hasil belajar tema tumbuhan sumber kehidupan melalui model pembelajaran group investigation siswa kelas vi sd negeri ralla 1 kabupaten barru |
publisher |
Universitas Cokroaminoto Palopo |
publishDate |
2020 |
url |
https://doaj.org/article/b6182ec8838e47f98f0bfb0dfac1c8a7 |
work_keys_str_mv |
AT juderiahjuderiah meningkatkanhasilbelajartematumbuhansumberkehidupanmelaluimodelpembelajarangroupinvestigationsiswakelasvisdnegeriralla1kabupatenbarru |
_version_ |
1718374009310019584 |